SPIONASE-NEWS.COM, – MAKASSAR – Alumni angkatan 1999 SMP Negeri 19 Makassar, melakukan kunjungan ke sekolah tempat di mana mereka dulu menyelesaikan pendidikan Menengah Pertama mereka, Sabtu, (29/9).

Kunjungan Alumni’ 99 tersebut guna memberikan bantuan pembagunan mesjid untuk Sekolah SMPN 19 Makassar kesayangan mereka.

Ketua Alumni Andi Ilham Muchtar.S.Sos.M.Si mengatakan kehadiran kami pada hari ini adalah bersama teman-teman Alumni 1999 SMPN 19 Makassar untuk memberikan bantuan kepada pihak sekolah dalam rangka pembagunan Mesjid sekolah, ya Alhamdulillah kami ada rezky sedikit dan patung-patungan sesama Alumni untuk membantu donasi pembangunan Mesjid yang memang cita-cita kami dari dulu, sejak kami masih sekolah.

Semoga Bantuan Dana yang kami berikan ini dapat memperlancar proses pembagunan mesjid SMPN 19 Makassar dan bernilai ibadah untuk kita semua, Amin, Ungkap Andi Ilham seorang Dosen.

Drs.H.Nika Sauna (Wakil Kepala Sekolah SMP Negeri 19) berterima kasih kepada Alumni 1999 yang telah memberikan bantuan dana semoga dalam proses pembangunan Mesjid SMPN 19 Makassar ini dapat terselesaikan dengan lancar dan sukses. Sehingga dapat di gunakan sebagai tempat sarana ibadah dalam ruang lingkup sekolah .

Laporan : Agen Ahmad Gilang / Mansyar ( Mks )

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here